Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Gangguan Sistem Pencernaan Manusia KEKURANGAN MINERAL

Akibat Kekurangan Mineral Asupan mineral tertentu yang kurang dapat menimbulkan sejumlah akibat yang bisa memperburuk kondisi kesehatan tubuh. Berdasarkan jenis mineral, berikut adalah sejumlah keterangan kondisi yang dapat dialami seseorang. Yodium Walau yodium memang dibutuhkan tubuh dalam jumlah yang tidak begitu besar, hormon tiroksin di dalam tubuh membutuhkan yodium. Kekurangan yodium bagi para ibu hamil bisa memicu bayi yang tidak dapat tumbuh dengan baik. Bahkan asupan yodium yang kurang akan membuat sang anak tumbuh dengan mental yang terbelakang. Sementara para orang dewasa yang kekurangan mineral ini akan mengalami penyakit gondok atau tiroid. Artikel terkait mengenai gondok :  Penyebab gondok tiroid ,  cara mencegah penyakit gondok secara alami . Selenium Jenis mineral ini memiliki sifat antioksidan yang jelas baik untuk kesehatan tubuh seseorang. Dengan kurangnya asupan jenis mineral ini maka akan meningkatkan risiko kanker prostat. Tembaga Mineral temb

Gangguan Sistem Pencernaan Manusia KEKURANGAN VITAMIN

Vitamin adalah salah satu senyawa organik atau zat yang memiliki fungsi vital bagi tubuh, yaitu sebagai pengatur atau enzim pada proses metabolisme setiap organisme. Vitamin memegang peranan yang sangat penting dalam tubuh kita, di mana peranan tersebut tidak dapat digantikan oleh senyawa lainnya. Pada dasarnya tubuh kita hanya memerlukan senyawa ini dalam jumlah yang tidak banyak, akan tetapi jika kebutuhan tubuh akan  senyawa atau zat tersebut terabaikan, maka yang terjadi adalah terganggunya sistem metabolisme di dalam tubuh. Dengan demikian, bisa dikatakan bahwa vitamin memiliki peranan yang spesifik bagi tubuh kita, dan juga hal itu juga memberikan manfaat yang besar bagi kesehatan. Ada sekitar 13 jenis vitamin yang sangat diperlukan oleh tubuh kita, mulai dari vitamin A, C, D, E, K, serta vitamin B (yang terdiri dari thiamin, Riboflavin, Asam Pantotenat, Niasin, Vitamin B 6 , Vitamin B 12 , Folat, serta Biotin). Kebanyak dari vitamin-vitamin tersebut bersumber dari buah-